Permasalahan permasalah yang sering terjadi

Kerusakan-kerusakan/Permasalahan yang sering terjadi Pada AC Split.
A. AC tidak dingin
Banyak kemungkinan yang terjadi karena AC tidak dingin demikian urutan dari ketidak beresan dari yang paling ringan hingga yang paling berat.
- Kotor baik di Evaporator maupun di kondensor
- Freon kurang
- Kurang lancarnya sirkulasi Freon
- Capasitor lemah/mati
- Motor Lemah/ mati
B. Terjadi kebocoran pada indoor (Indor netes)
Kemungkinan yang terjadi ialah :
- Kotor pada saluran buang hingga mengakibatkan tersumbat
- Kurang Freon yang mengakibatkan ngefrost sehingga terjadi banyak tumpukan bunga/es di dalam evaporator sehinga saat-saat terjadi pencairan es/bunga es, air berlebihan dan meluap dari tampungan buang.
C. Mati total.
Gejala ini bisa saja terjadi yang diakibatkan dari hal yang sepele maupun kejadian yang serius. Diantaranya :
- Masalah kelistikan
- Permasalahan sensor
- Modul/mainboard
- Remot control

Dari beberapa gejala diatas lebih lanjut kita mengenal tindakan-tindakan yang dilakukan guna mengatasi masalah-masalah diatas
1. Cuci indoor
2. Cuci outdoor
3. Isi Freon
4. Service kebocoran
5. Flusing
6. Penggantian komponen
7. overhoul

mau daftar harga antene klik disini